Sabtu, 25 Agustus 2012

KATA-KATA MOTIVASI


KATA-KATA MOTIVASI

  • Luangkan waktu bersama orang tua. Walaupun sejenak, itu akan menghasilkan pemahaman yang lebih baik satu sama lain.

  • Antusiasme tidak hanya menolong kita untuk meraih impian, namun juga membuat perjalanan kita semakin lebih menyenangkan.
  • Kesalahan adalah guru terbaik manusia ketika ia cukup jujur untuk mengakuinya dan bersedia untuk belajar dari mereka.


  • Start Action - Setiap hari adalah waktu yang tepat untuk mengatakan pada diri kita sendiri "Biarkan petualangan dimulai"

  • Keseimbangan - Ibarat roda sepeda yang berputar, Setiap perputaran dari perjalanan kita memerintahkan kita untuk menjaga keseimbangan kita pada tahap perjalanan selanjutnya.
  • Semakin banyak Anda berbicara tentang diri sendiri, semakin banyak pula kemungkinan untuk Anda berbohong.

  • Kita harus mulai berani menentukan tujuan hidup kita sendiri, siap untuk menghadapi dan mengambil segala risiko yang muncul dan bisa menghapus bayangan kegagalan masa lalu kita. Mulailah membuka lembaran baru, jalani dengan penuh optimisme dan semangat baru, maka semua impian pasti menjadi kenyataan.
  • Percayalah terhadap kemampuan anda untuk meraih apa yang anda inginkan dalam hidup

  • Pahami bahwa hidup itu naik turun, namun tak ada yang dapat mengalahkan anda
  • Amatilah segala hal di sekeliling anda. Perhatikan, dengarkan, dan belajar dari orang lain

  • Napasmu kini, adalah hembusan terakhir orang lain. Jadi berhentilah mengeluh. Belajarlah tuk jalani hidupmu dgn apa yg kamu miliki.
  • Mereka yang dapat memberi tanpa mengingat, dan menerima tanpa melupakan akan diberkati.

  • Kata TIDAK BISA, akan membuat anda berhenti berusaha. Kata BISA akan membuat anda berusaha meski hasil akhir belum tentu. SEMANGAT!
  • Jika anda selalu berbuat baik, hidup akan selalu indah meski seberapapun beratnya masalah.

  • Setiap orang memerlukan dorongan dan pujian untuk tumbuh. Jangan cepat mencela. Ingat, kamu dapat mengkritik tanpa harus mencela!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar